Gara-Gara Jargas Bocor, Rumah Warga Hampir Terbakar

- Jurnalis

Senin, 15 Februari 2021 - 04:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Balikpapan, pamungkasnews.id – Gara-gara jaringan gas (Jargas) bocor, di sebuah rumah warga dikawasan Jalan Gunung Rejo RT 15 No 52, Kelurahan Gunung Sari Ulu, Kecamatan Balikpapan Tengah hampir saja hangus terbakar, pada Minggu,14/2/2021 malam

Penyebab kejadian jargas bocor berawal dari kelalaian warga yang juga penghuni rumah itu saat membakar rak telur dekat pipa jargas.

Baca Juga :  Untuk Kedua Kalinya Fauzi Adi Firmansyah Terpilih Kembali sebagai Ketua LPM Batu Ampar Secara Aklamasi

Api itu tidak sengaja mengenai pipa jargas yang kemudian muncul kobaran api yang sangat besar.

Dwi (koordinaror jargas)

“Semburan api berasal dari pipa jargas, lantaran warga bakar rak telor di dekat pipa jargas, tiba-tiba api langsung besar, untung saja warga segera memadamkannya dengan menggunakan kain yang dibasahi air,” terang Dwi koordinator jargas dilokasi kejadian.

Baca Juga :  PT. Cakra Utama Pamungkas Tingkatkan Profesionalisme Satpam Lewat Pelatihan Gada Pratama dan Gada Madya

Menurut Dwi, kejadian itu diperkirakan sekitar pukul 19.30 WITA. Selang 15 menit kemudian api sudah bisa dipadamkan.

“Seketika warga memadamkan api yang sudah mulai membesar dengan kain basah, kemudian kita langsung menutup aliran gasnya di terminal regulator yang terdapat di Kelurahan”, jelasnya.

Reporter : Oehan
Editor      : Fauzi

Berita Terkait

Untuk Kedua Kalinya Fauzi Adi Firmansyah Terpilih Kembali sebagai Ketua LPM Batu Ampar Secara Aklamasi
PT. Cakra Utama Pamungkas Tingkatkan Profesionalisme Satpam Lewat Pelatihan Gada Pratama dan Gada Madya
DPP SUB Salurkan Bantuan Beras Kepada Warga di Balikpapan
Dipolisikan Dugaan Kasus Penipuan, Developer GRA Karang Joang Bakal Laporkan Balik Konsumen 
Peringatan Isra’ Mi’raj di Musollah Ar-Raudah RT 26 Batu Ampar, Menggali Hikmah dan Memperkuat Keimanan
Tahun Ini Sebanyak 100 Rumah MBR Akan Dibedah, Komitmen Pemkot Balikpapan Melalui Program Rumah Tidak Layak Huni
Evaluasi dan Rencana LPM Kelurahan Batu Ampar: Menyongsong Tahun 2025 dengan Semangat Kolaborasi
Blue Sky Hotel Balikpapan Gelar “Meet Santa” untuk Meriahkan Natal 2024
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 17:46 WIB

Untuk Kedua Kalinya Fauzi Adi Firmansyah Terpilih Kembali sebagai Ketua LPM Batu Ampar Secara Aklamasi

Senin, 3 Februari 2025 - 17:56 WIB

PT. Cakra Utama Pamungkas Tingkatkan Profesionalisme Satpam Lewat Pelatihan Gada Pratama dan Gada Madya

Kamis, 23 Januari 2025 - 19:59 WIB

DPP SUB Salurkan Bantuan Beras Kepada Warga di Balikpapan

Minggu, 12 Januari 2025 - 08:59 WIB

Dipolisikan Dugaan Kasus Penipuan, Developer GRA Karang Joang Bakal Laporkan Balik Konsumen 

Sabtu, 11 Januari 2025 - 22:58 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Musollah Ar-Raudah RT 26 Batu Ampar, Menggali Hikmah dan Memperkuat Keimanan

Berita Terbaru

Polda Kaltim

Polda Kaltim Gelar Operasi Keselamatan Mahakam 2025, Ini Sasarannya

Selasa, 11 Feb 2025 - 14:07 WIB