Lembaga KPK PAN RI Resmi Melantik Pengurus Satgas di Kota Balikpapan

- Jurnalis

Rabu, 8 Desember 2021 - 16:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Balikpapan, Pamungkasnews.id – Ketua Umum Lembaga Koordinasi Pemberantasan Korupsi dan Penyelamat Aset Negara Republik Indonesia (LKPK- PAN RI) Kaltim Thamrin, melantik secara simbolis pengurus Satuan Tugas (Satgas) Kota Balikpapan, di Hotel Grand Sanyiur, Rabu (08/12/2021).

Pelantikan pengurus Satgas tersebut, dihadiri langsung Dandim 0905 Balikpapan Kolonel Inf Faizal Rizal SIP, dan Walikota Balikpapan yang diwakili oleh Kepala Inspektorat Kota Balikpapan Tirta Dewi beserta, dan Wakil Ketua DPRD Kota Balikpapan Budiono.

Menurut Thamrin, Lembaga KPK PAN RI ini, dibentuk sebagai pendamping maupun mebantu kinerja Pemerintah dalam hal penanganan persoalan Pertanahan, Tambang dan berbagai permasalahan lain yang menyangkut Korupsi.

“Kaltim sendiri dalam penanganan maupun penyelesaian kasus korupsi, pertanahan belum maksimal, masih perlu pembenahan, “katanya

“Kehadiran KPK PAN RI kami merupaka bentuk kepedulian kami dalam memberikan sumbangsi ke Pemerintah agar lebih baik, yakni dengan caranya turun ke lapangan dan berdialog dengan masyarakat kemudian melanjutkan ke pihak yang berwewenang,” lanjutnya.

Baca Juga :  PT. Cakra Utama Pamungkas Tingkatkan Profesionalisme Satpam Lewat Pelatihan Gada Pratama dan Gada Madya

Selain itu dia katakan, Lembaga KPK PAN RI ini juga bertujuan memberi sejumlah saran dan masukan, termasuk kepada lembaga pengadilan, BPN, dan badan perizinan lainnya.

“Untuk melancarkan kinerja lembaga ini perlu dilakuka sosialisasi dan mebuka diri berkerja sama serta bersinergi dengan Forkompinda atau instansi Pemerintah,” bsbernya.

Ditempat yang sama, Kepala Inspektorat Kota Balikpapan, Tirta Dewi, dalam sambutannya sangat mengapresiasi apa yang menjadi fungsi dan tugas utama Lembaga KPK PAN RI ini.

“Harapan Pemerintah dalam mengurangi tindak pidana korupsi dan kesadaran di lingkaran pemerintah semua itu merupakan tujuan, namun pencapaian tersebut tak terlepas dari kesadaran dan bantuan masyarakat”ucapnya

Baca Juga :  DPP SUB Salurkan Bantuan Beras Kepada Warga di Balikpapan

“Dengan hadirnya Lembaga KPK PAN RI ini, diharapka bisa ikut melestarikan maupun mengingatkan kesadaran demi terciptanya penindakan korupsi di Kota Balikpapan yang lebih baik,” harapnya.

Sementara itu, Ketua Satgas AA Gede Alit Suwarnata SH yang baru dilantik mengatakan, dengan disahkannya kepengurusan Satgas Lembaga KPK PAN RI Kota Balikpapan ini, merupakan tanggungjawab baru yang sifatnya sosial.

Untuk itu perlu dilakukan sinergitas dan kerja sama serta bantuan Pemerintah dalam melaksanakan fungsi dan tugas Satgas KPK PAN RI kota Balikpapan ini.

“Intinya tugas kami sebagai pendamping, kami (Satgas) tugasnya menghimpun, menginvestigas, bermusyawarah dan berdialog dan hasilnya diserahkan ke pimpinan Pusat sebelum di serahkan penanganan kasusnya ke instansi yang berwewenang,” pungkasnya

Reporter :oke

Berita Terkait

Untuk Kedua Kalinya Fauzi Adi Firmansyah Terpilih Kembali sebagai Ketua LPM Batu Ampar Secara Aklamasi
PT. Cakra Utama Pamungkas Tingkatkan Profesionalisme Satpam Lewat Pelatihan Gada Pratama dan Gada Madya
DPP SUB Salurkan Bantuan Beras Kepada Warga di Balikpapan
Dipolisikan Dugaan Kasus Penipuan, Developer GRA Karang Joang Bakal Laporkan Balik Konsumen 
Peringatan Isra’ Mi’raj di Musollah Ar-Raudah RT 26 Batu Ampar, Menggali Hikmah dan Memperkuat Keimanan
Tahun Ini Sebanyak 100 Rumah MBR Akan Dibedah, Komitmen Pemkot Balikpapan Melalui Program Rumah Tidak Layak Huni
Evaluasi dan Rencana LPM Kelurahan Batu Ampar: Menyongsong Tahun 2025 dengan Semangat Kolaborasi
Blue Sky Hotel Balikpapan Gelar “Meet Santa” untuk Meriahkan Natal 2024
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 4 Februari 2025 - 17:46 WIB

Untuk Kedua Kalinya Fauzi Adi Firmansyah Terpilih Kembali sebagai Ketua LPM Batu Ampar Secara Aklamasi

Senin, 3 Februari 2025 - 17:56 WIB

PT. Cakra Utama Pamungkas Tingkatkan Profesionalisme Satpam Lewat Pelatihan Gada Pratama dan Gada Madya

Kamis, 23 Januari 2025 - 19:59 WIB

DPP SUB Salurkan Bantuan Beras Kepada Warga di Balikpapan

Minggu, 12 Januari 2025 - 08:59 WIB

Dipolisikan Dugaan Kasus Penipuan, Developer GRA Karang Joang Bakal Laporkan Balik Konsumen 

Sabtu, 11 Januari 2025 - 22:58 WIB

Peringatan Isra’ Mi’raj di Musollah Ar-Raudah RT 26 Batu Ampar, Menggali Hikmah dan Memperkuat Keimanan

Berita Terbaru

Polda Kaltim

Polda Kaltim Gelar Operasi Keselamatan Mahakam 2025, Ini Sasarannya

Selasa, 11 Feb 2025 - 14:07 WIB