Tiba di Balikpapan, Kapolda Kaltim Sambut Kedatangan Menteri Agraria dan Tata Ruang RI

- Jurnalis

Rabu, 14 September 2022 - 05:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PAMUNGKASNEWS.ID, BALIKPAPAN – Menteri ATR (Agraria dan Tata Ruang) RI Marsekal TNI (Purn.) Dr. (H.C.) Hadi Tjahjanto, S.I.P., tiba di bandara Sultan Aji Muhammad Sulaiman Balikpapan, Rabu (14/9/2022).

Kedatangan Menteri ATR RI disambut langsung oleh Kapolda Kaltim Irjen Pol Drs. Imam Sugianto, M.Si., yang didampingi Kapolresta Balikpapan.

Menteri ATR (Agraria dan Tata Ruang) RI Marsekal TNI (Purn.) Dr. (H.C.) Hadi Tjahjanto, S.I.P. beserta Ibu disambut dengan tradisi pengalungan kain tenun khas Kaltim sebagai ucapan selamat datang.

Kapolda menjelaskan kedatangan Menteri ATR beserta rombongan ke Kalimantan Timur dalam rangka peninjauan di Kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.

Rombongan Menteri ATR yang didampingi Kapolda Kaltim langsung bertolak ke Kawasan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara di Kecamatan Sepaku, Kab. Penajam menggunakan Helikopter milik Polri.

Humas Polda Kaltim

Berita Terkait

Rotasi dan Mutasi Dilakukan Kapolri, Wakapolda Kaltim Bergeser Menjabat Wakapolda Metro Jaya
13 Poket Sabu Berhasil Diamankan Satreskoba Polres Kukar Beserta 2 Tersangka
Pelaku Pengancaman Salah Satu Capres Peserta Pemilu 2024 di Media Sosial, Kini Ditetapkan Sebagai Tersangka
Kapolda Kaltim Sambut Kedatangan Wapres RI di Bandara APT Pranoto Samarinda
Wakapolda Kaltim Terima Penyampaian Hasil Pemeriksaan BPK RI
Kosmetik Tanpa Izin Edar Berhasil Diamankan Dit Polairud Polda Kaltim di Pelabuhan Samarinda
Ditresnarkoba Polda Kaltim Kembali Amankan Dua Tersangka Penyalahgunaan Narkoba Jenis Sabu Diwilayah Gunung Bugis
Biddokkes Polda Kaltim Gelar Baksos Dengan Membagikan Takjil Pada Masyarakat
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 Juni 2024 - 18:50 WIB

Rotasi dan Mutasi Dilakukan Kapolri, Wakapolda Kaltim Bergeser Menjabat Wakapolda Metro Jaya

Jumat, 15 Maret 2024 - 13:07 WIB

13 Poket Sabu Berhasil Diamankan Satreskoba Polres Kukar Beserta 2 Tersangka

Sabtu, 20 Januari 2024 - 01:06 WIB

Pelaku Pengancaman Salah Satu Capres Peserta Pemilu 2024 di Media Sosial, Kini Ditetapkan Sebagai Tersangka

Kamis, 3 Agustus 2023 - 21:50 WIB

Kapolda Kaltim Sambut Kedatangan Wapres RI di Bandara APT Pranoto Samarinda

Kamis, 3 Agustus 2023 - 21:42 WIB

Wakapolda Kaltim Terima Penyampaian Hasil Pemeriksaan BPK RI

Berita Terbaru

KPU Balikpapan

Rahmad – Bagus Jalani Pemeriksaan Kesehatan di RSKD

Selasa, 3 Sep 2024 - 01:56 WIB