DPRD Balikpapan Gelar Rapat Paripurna Terkait Perubahan Pajak Hiburan dan Penyampaian LHK Rekomendasi Panitia Khusus

- Jurnalis

Rabu, 3 November 2021 - 00:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Balikpapan, Pamungkasnews.id – Rapat Paripurna kembali digelar Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Balikpapan bersama Pemerintah Kota (Pemkot) Balikpapan diruang Rapat Gabungan DPRD, secara Virtual, Selasa (02/11/2021).

Agenda rapat paripurna kali ini ialah penyampaian Pandangan Umum Wali Kota Balikpapan terhadap Nota Penjelasan DPRD Kota Balikpapan atas Rancangan Peraturan Daerah tentang Perubahan Atas Peraturan Daerah Nomor 6 Tahun 2010 tentang Pajak Hiburan dan Penyampaian Laporan Hasil Kerja (LHK) dan Rekomendasi Panitia Khusus Penyusunan Rencana Kerja DPRD Kota Balikpapan Sisa Masa Jabatan 2019-2024.

Baca Juga :  Reses Perdana, Suriani Gelar Serap Aspirasi di RT 46 Kelurahan Manggar, Balikpapan Timur

Rapat Paripurna kali ini dipimpin langsung Wakil ketua DPRD kota Balikpapan Sabaruddin Panrecalle, didampingi Seketaris daerah kota Balikpapan Sayid MN Fadli dan anggota DPRD kota Balikpapan.

Usai memimpin rapat Paripurna Wakil ketua DPRD kota Balikpapan Sabaruddin Panrecalle mengatakan bahwa, Paripurna hari ini membahas dua agenda, Yang pertama terkait rancangan peraturan daerah tentang pajak hiburan sebagai penyempurna perda Nomor 6 Tahun 2010.

Baca Juga :  Warga Balikpapan Selatan Sampaikan Keluhan di Reses Simon Sulean

” Raperda pajak hiburan yang telah disusun sebelumnya, dianggap perlu dan dianggap penting untuk dilakukan perubahan,”katanya

Untuk agenda kedua terkait panitia khusus penyusunan rencana kerja DPRD Kota Balikpapan sisa masa jabatan 2019-2024, dimana ada poin poin khusus yang disampaikan oleh Pansus Renja kepada pemerintah kota Balikpapan.

“Kita bersama sama akan mengawal rencana kerja hingga masa jabatan berakhir,” pungkasnya.

Reporter : Faz

Berita Terkait

Reses Anggota DPRD Kota Balikpapan Hj. Kasmah Tampung Aspirasi Warga Graha Indah
Reses Syarifuddin Oddang, Warga Soroti Dampak Pengupasan Lahan Mangrove di Graha Indah
Mendengar Suara Warga, Nelly Turuallo Tanggapi Keluhan BPJS dan Pendidikan Dalam Kegiatan Reses di Balikpapan Tengah
UMKM Balikpapan Butuh Dukungan: Reses Suwanto Soroti Tantangan dan Peluang
Warga Balikpapan Selatan Sampaikan Keluhan di Reses Simon Sulean
Budiono Dicecar Aspirasi Warga Saat Reses di Kelurahan Damai Bahagia, dari Persoalan Banjir hingga Sampah
Reses Perdana, Suriani Gelar Serap Aspirasi di RT 46 Kelurahan Manggar, Balikpapan Timur
Reses Masa Sidang I 2024, Anggota DPRD Balikpapan Lim Serap Aspirasi Warga Karang Rejo
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 07:55 WIB

Reses Anggota DPRD Kota Balikpapan Hj. Kasmah Tampung Aspirasi Warga Graha Indah

Jumat, 15 November 2024 - 17:48 WIB

Reses Syarifuddin Oddang, Warga Soroti Dampak Pengupasan Lahan Mangrove di Graha Indah

Jumat, 15 November 2024 - 02:00 WIB

Mendengar Suara Warga, Nelly Turuallo Tanggapi Keluhan BPJS dan Pendidikan Dalam Kegiatan Reses di Balikpapan Tengah

Kamis, 14 November 2024 - 12:41 WIB

UMKM Balikpapan Butuh Dukungan: Reses Suwanto Soroti Tantangan dan Peluang

Kamis, 14 November 2024 - 12:12 WIB

Warga Balikpapan Selatan Sampaikan Keluhan di Reses Simon Sulean

Berita Terbaru