Lokasi Bekas Longsor di Karang Joang Belum Tersentuh Perbaikan, Komisi III Segera Lakukan Peninjauan

- Jurnalis

Jumat, 2 September 2022 - 12:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN, PAMUNGKASNEWS.ID – Lokasi bekas longsor di RT 33, Jalan Sungai Wain, Kilometer 15, Kelurahan Karang Joang, Balikpapan Utara hingga kini belum tersentuh perbaikan. Padahal, peristiwa longsor sudah terjadi dua tahun lalu.

Menanggapi hal itu, Ketua Komisi III DPRD Balikpapan Alwi Al Qodri mengakui bahwa lokasi tersebut telah ditinjau Pemerintah Kota melalui instansi terkait.

Baca Juga :  Mendengar Suara Warga, Nelly Turuallo Tanggapi Keluhan BPJS dan Pendidikan Dalam Kegiatan Reses di Balikpapan Tengah

“Kami pun sudah menanyakan terkait ada beberapa rumah yang terdampak. Dan itu sudah ada tali asih atau uang pergantian” kata Alwi, Jumat (2/9).

Alwi melanjutkan, sebenarnya masalah ini telah melalui kajian Pemerintah. Namun, menurutnya apabila kondisi di lapangan ternyata dianggap membahayakan, mestinya segera dilakukan perbaikan.

“Kedepan kami akan berkoordinasi, apa mesti turun meninjau melihat kondisi terkini,” tuturnya.

Baca Juga :  Reses Masa Sidang I 2024, Anggota DPRD Balikpapan Lim Serap Aspirasi Warga Karang Rejo

Komisi III DPRD memang hingga kini belum mendapat data mengenai kondisi terkini wilayah terdampak longsor tersebut. Menurut informasi yang diterima Alwi, akses jalan di sekitar lokasi tersebut turut terdampak.

“Secepatnya kami akan meninjau dan meminta kepada pembangunan, Bu Rita untuk menindaklanjuti. Seharusnya tahun ini sudah dilaksanakan,” singkatnya.

Reporter : Ags

Berita Terkait

Reses Anggota DPRD Kota Balikpapan Hj. Kasmah Tampung Aspirasi Warga Graha Indah
Reses Syarifuddin Oddang, Warga Soroti Dampak Pengupasan Lahan Mangrove di Graha Indah
Mendengar Suara Warga, Nelly Turuallo Tanggapi Keluhan BPJS dan Pendidikan Dalam Kegiatan Reses di Balikpapan Tengah
UMKM Balikpapan Butuh Dukungan: Reses Suwanto Soroti Tantangan dan Peluang
Warga Balikpapan Selatan Sampaikan Keluhan di Reses Simon Sulean
Budiono Dicecar Aspirasi Warga Saat Reses di Kelurahan Damai Bahagia, dari Persoalan Banjir hingga Sampah
Reses Perdana, Suriani Gelar Serap Aspirasi di RT 46 Kelurahan Manggar, Balikpapan Timur
Reses Masa Sidang I 2024, Anggota DPRD Balikpapan Lim Serap Aspirasi Warga Karang Rejo
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 07:55 WIB

Reses Anggota DPRD Kota Balikpapan Hj. Kasmah Tampung Aspirasi Warga Graha Indah

Jumat, 15 November 2024 - 17:48 WIB

Reses Syarifuddin Oddang, Warga Soroti Dampak Pengupasan Lahan Mangrove di Graha Indah

Jumat, 15 November 2024 - 02:00 WIB

Mendengar Suara Warga, Nelly Turuallo Tanggapi Keluhan BPJS dan Pendidikan Dalam Kegiatan Reses di Balikpapan Tengah

Kamis, 14 November 2024 - 12:41 WIB

UMKM Balikpapan Butuh Dukungan: Reses Suwanto Soroti Tantangan dan Peluang

Kamis, 14 November 2024 - 12:12 WIB

Warga Balikpapan Selatan Sampaikan Keluhan di Reses Simon Sulean

Berita Terbaru