Partisipasi Pemilih Pemula, Harus Meningkat

- Jurnalis

Jumat, 20 November 2020 - 17:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pamungkasnews.id, Balikpapan – Pemilihan Umum Kepala Daerah (Pilkada) Kota Balikpapan, hanya menyisakan beberapa hari saja, walaupun ditengah Kondisi pandemi covid-19 yang melanda kota Balikpapan, ini menjadi tantangan tersendiri bagi Komisi Pilihan Umum (KPU) Kota Balikpapan untuk meningkatkan partisipasi pemilih.

Diantaranya meningkatkan partisipasi pemilih pemula, meskipun KPU telah melakukan sosialisasi kesekolah-sekolah, Namun ditengah pandemi seperti sekarang ini KPU harus meningkatkan sosialisasinya terhadap pemilih pemula, salah satu caranya yakni dengan membentuk “Relawan Demokrasi”

Sejak dikukuhkan 12 September lalu, relawan demokrasi terus bergerak mensosialisasikan dan mengingatkan warga masyarakat yang memiliki hak pilih, agar pada 9 Desember datang ke Tempat Pemungutan Suara (TPS), untuk menggunakan Hak pilihnya.

Dijelaskan Syahrul Karim selaku Komisioner KPU Divisi Sosialisasi, Pendidikan Pemilih, Partisipasi Masyarakat dan SDM saat diruang kerjanya, Kamis (19/11/2020)

Sejauh ini target yang diinginkan KPU terhadap pemilih pemula masih sama meski ditengah pandemi saat ini.

“Targetnya masih sama, kalau perlu sebanyak-banyaknya untuk mendapatkan partisipasi pemilih dari pemilih pemula,”kata Syahrul

Masih syahrul “Relawan Demokrasi masih terus bergerak, meyakinkan dan mengingatkan pemilih agar menggunakan hak pilihnya dengan baik,”lanjutnya

Syahrul menjelaskan bahwa relawan demokrasi setiap bulannya rutin memberikan laporan terkait sejauh mana kegiatan yang dilaksanakan.

“KPU pun juga terus mengawasi kegiatan yang dilaksanakan relawan demokrasi dalam mensosialisasikan dan mengingatkan pemilih jika 9 Desember nanti Balikpapan akan ada Pilkada serentak”tungkasnya

Wartawan : Ochean

Editor : Agus

Berita Terkait

KPU Balikpapan Tetapkan Pasangan Rahmad – Bagus Terpilih di Pilkada 2024
KPU Balikpapan Akan Evaluasi Pelaksanaan Pilkada 2024, Ini Tujuannya
Jadwal Pelantikan Walikota dan Wakil Walikota Balikpapan Berpotensi Ditunda Maret 2025
Masa Tugas PPK dan PPS di Pilkada Balikpapan Berakhir Januari 2025
Penetapan Pemenang Pilkada Balikpapan Masih Menunggu Surat KPU RI
kPU : Penetapan Pemenang Pilkada Balikpapan Menunggu Putusan MK
KPU Sebut Angka Golput di Pilkada Balikpapan Capai 39,46 Persen
KPU Tetapkan Rahmad – Bagus Pemenang Pilkada Balikpapan 2024
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 10 Januari 2025 - 19:06 WIB

KPU Balikpapan Tetapkan Pasangan Rahmad – Bagus Terpilih di Pilkada 2024

Jumat, 10 Januari 2025 - 03:02 WIB

KPU Balikpapan Akan Evaluasi Pelaksanaan Pilkada 2024, Ini Tujuannya

Jumat, 10 Januari 2025 - 02:55 WIB

Jadwal Pelantikan Walikota dan Wakil Walikota Balikpapan Berpotensi Ditunda Maret 2025

Selasa, 7 Januari 2025 - 19:20 WIB

Masa Tugas PPK dan PPS di Pilkada Balikpapan Berakhir Januari 2025

Senin, 6 Januari 2025 - 18:35 WIB

Penetapan Pemenang Pilkada Balikpapan Masih Menunggu Surat KPU RI

Berita Terbaru

Polda Kaltim

Polda Kaltim Gelar Operasi Keselamatan Mahakam 2025, Ini Sasarannya

Selasa, 11 Feb 2025 - 14:07 WIB